Judul Buku: Saat
Mumin Merasakan Kelezatan Iman
Penulis: Abdullah Nasih Ulwan
Penerbit: Robbani Press
Tahun: 2001
Jumlah Halaman:
117
Bila iman telah merasuk ke dalam jiwa
dan pikiran seorang mumin, ia akan memberikan kelezatan yang tidak bisa dirasakan
kecuali oleh orang telah mendapatkannya, membuat ringan segala beban kehidupan,
membuat manis segala kepahitan, dan membuat lapang segala kesumpekan. Itulah
salah satu barometer keimanan yang dijelaskan oleh buku kecil ini. Semoga anda
termasuk orang yang berhasil meraih kelezatan iman.
Download ebook Saat
Mukmin Merasakan Kelezatan Iman pdf via Google
Drive
Tidak ada komentar:
Posting Komentar